JENIS JENIS SKALA
Sebelum membahas mengenai jenis-jenis skala, mari kita saksikan video berikut :
Jenis-jenis skala dibagi menjadi tiga, yakni skala angka, skala garis dan skala verbal.
1. Skala angka. Skala angka menunjukan perbandingan antara jarak di peta dan jarak yang sebenarnya. Contoh, 1 : 300.000 dibaca setiap 1 cm pada peta mewakili 300.00 pada ukuran sebenarnya.
2. Skala garis. Skala garis atau grafis ditunjukan dengan garis lurus yang dibagi dalam beberapa ruas. Setiap ruas menunjukan satuan panjang yang sama. Contoh: 0-2_4_6_8_10 km 0_1_2_3_4_5 cm Dibaca setiap 1 cm pada peta mewakili 2 km di lapangan. Penyebut kilometer yang terakhir, yakni 10 km dibagi penyebut centimeter yang terakhir, yakni 5cm. Jadi, 10 : 5 = 2 km.
Skala verbal Skala verbal adalah skala yang dinyatakan secara verbal atau dengan kalimat. Skala yang sering ada di peta-peta tidak menggunakan satuan pengukuran matrik, misalnya peta-peta di Inggris. Contoh 1 inci = 5 mil. Jenis skala ini umunya digunakan oleh orang-orang Eropa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar